Hari ini Tanggal 1 Oktober diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila. Hari Kesaktian Pancasila merupakan hari pengkabungan nasional dimana adanya penculikan dan pembunuhan 7 perwira petinggi negara pada Peristiwa Gerakan 30 September Tahun 1965 atau yang lebih dikenal sebagai Peristiwa G30SPKI.

Saat itu, otoritas militer dan kelompok terbesar menyebarkan kabar, insiden G30SPKI merupakan usaha PKI mengubah unsur Pancasila menjadi ideologi komunis. Pemerintah Orde Baru lantas menetapkan 30 September sebagai Hari Peringatan Gerakan 30 September/G30S dan 1 Oktober sebagai Hari Kesaktian Pancasila.

Karena itu marilah kita peringati Hari Kesaktian Pancasila ini dengan terus semangat untuk membangun Indonesia menjadi lebih sejahtera dan Makmur, dan menjadi generasi muda yang selalu tangguh untuk selalu mengharumkan nama Bangsa Indonesia.

_____
Departemen Komunikasi & Informasi
#KabinetJuang
#BEMFEBUNISBA
#EKONOMISATU

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *